Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

SOSIOLOGI - Penyimpangan Positif

SOSIOLOGI Penyimpangan Positive Oleh :: Azka Yahdiyani ( X5-04 ) Dianita Affianti ( X5-08 ) Irfianti Nur Jannah ( X5-16 ) Meiva Dikna Adistia ( X5-19 ) Sifat-Sifat Perilaku Menyimpang Penyimpangan Bersifat Positif : Pengertian : Penyimpangan yang mempunyai dampak positif karena mengandung unsure inovatif, kreatif, dan memperkaya alternative. Merupakan penyimpangan yang terarah pada nilai-nilai social yang didambakan, meskipun cara yang dilakukan tampaknya menyimpang dari norma yang berlaku. Penyimpangan yang bersifat positif adalah penyimpangan yang tidak sesuai dengan aturan-aturan atau norma-norma yang berlaku, tetapi mempunyai dampak positif terhadap sistem sosial. Atau dengan kata lain, penyimpangan yang terarah pada nilai-nilai sosial yang ideal (didambakan) walaupun cara atau tindakan yang dilakukan itu seolah-olah atau tampaknya menyimpang dari norma yang berlaku, padahal sebenarnya tidak.

Postingan Terbaru

Contoh Pembuatan Limbah Sederhana Menjadi Tas Cantik

Contoh Naskah Drama Bahasa Inggris "White Ugly"

VULKANISME

AWAS!! Bawang Putih Membuat Kulit Melepuh - Manfaat Bawang Putih?

Pythagoras

Tips Menghitung Cepat Bilangan Berpangkat

Tips Menghitung Cepat Perkalian